Tak Serta Merta Senang Terus Meski Jatah Bulanan 3 Digit, Aurel Ngaku Sedih Ditinggal Kerja Atta Saat Dalam Kondisi Ini: Kesepian

Luvy Octaviani - Sabtu, 26 November 2022 | 21:00
 
Aurel Hermansyah
YouTube Atta Halilintar
YouTube Atta Halilintar

Aurel Hermansyah

Baca Juga: Dulu Jadi Buruh Cuci Piring Keliling, Anak Tukang Ojek Ini Kini Jadi Artis Terkenal, Hidup Makmur Bersuami Bos Batu Bara

"Tiap bulan tuh ?" tanya Luna Maya.

"Alhamdulillah setiap bulan," kata Aurel.

"Itu di luar listrik gitu-gitu kan ? bersih buat kamu ?" tanya Luna Maya.

"Iya buat aku aja katanya," imbuh Aurel.

Meski mendapat jatah bulanan fantastis, ternyata Aurel tak serta merta terus senang.

Beberapa waktu lalu, Aurel menceritakan jika dirinya merasa sedih dan kesepian saat ditinggal Atta padahal baru saja melahirkan Ameena.

Dilansir oleh tribunmedan.com dari YouTube Channel Sambal Lalap, Kamis (24/11/2022) Aurel Hermansyah mengaku pasca melahirkan putrinya ia tak memiliki banyak aktivitas.

Tetapi berbeda dengan suaminya yang justru kembali beraktivitas usai Ameena lahir ke dunia.

Aurel Hermansyah pun mengaku seminggu setelah mereka keluar dari rumah sakit, Atta Halilintar langsung pergi bekerja.

Putri sulung Anang Hermansyah dan Krisdayanti itu pun lantas ditinggal di rumah seorang diri bersama putri mereka dan pengasuhnya.

Tetapi secara mendadak ia justru menangis karena melihat Atta Halilintar tak ada di sampingnya.

Source : GridPop.ID TribunMedan

Editor : Grid Pop

Baca Lainnya

Latest

Popular

Tag Popular