Uang Makan Sebulan yang Digunting Anak Akhirnya Disusun Pakai Selotip, si Mama Muda Curhat Lagi: Seru Juga Main Puzzle

Rabu, 13 Desember 2023 | 07:15
TikTok @mahisaka_
Kolase GridPop.ID

Ibu akhirnya sambung uang jatah bulanan yang digunting anaknya.

Baca Juga: Lihat Uang di Dompet Berkurang, Suami di Medan Pukul Istri, Videonya Viral di Medsos!

Si kecil lantas meminta maaf usai dinasihati ibunya.

Uang Digabung dengan Selotip

Melansir Tribun Trends, uang kertas yang sudah menjadi potongan kecil-kecil itu akhirnya disusun kembali oleh si ibu.

Hal tersebut dilakukan ibu balita ini demi menyelamatkan uang bulanan keluarganya.

Ia berusaha merangkai kembali uang kertas yang sudah digunting anaknya.

TikTok @mahisaka_
TikTok @mahisaka_

Bocil gunting uang jatah bulanan ibu.

Videonya diunggah pada, Minggu (10/12/2023).

"seru juga main puzzle sampai subuh," tulisnya.

Momen dirinya menyambung uang itu kembali menjadi sorotan.

Ia sangat telaten mengelompokkan potongan uang berdasarkan nominalnya.

Halaman Selanjutnya

Hal tersebut mempermudah...
Tag

Editor : Ekawati Tyas

Sumber Suryamalang.com, Tribun Trends

Baca Lainnya